Bahasa indonesia – Asus P5Q-VM Manuel d'utilisation
Page 20

20
Bahasa
Indonesia
ASUS P5Q-VM
6-bit
Windows
®
XP Professional x64 Edition
Windows
®
Vista x64 Edition
• Berdasarkan sifat chipset, untuk memperoleh frekuensi memori yang
lebih tinggi dari DDR2 800, Anda dapat menyesuaikan Frekuensi
DRAM secara manual dalam pengaturan BIOS. Untuk informasi rinci,
lihat 2.4 Menu Ai Tweaker dalam panduan pengguna.
• Untuk pilihan konfigurasi Frekuensi DRAM dalam kaitannya dengan
pengaturan Frekuensi FSB, lihat halaman 2-19 agar dapat melihat
informasi rinci dalam panduan pengguna.
• Anda dapat memasang berbagai ukuran memori pada Kanal A dan
Kanal B. Sistem akan mendata ukuran total kanal yang memiliki
ukuran lebih rendah untuk konfigurasi kanal ganda. Memori yang
lebih besar dari kanal dengan ukuran tertinggi akan dipetakan untuk
pengoperasian kanal tunggal.
• Untuk kemampuan overclocking yang lebih baik, sebaiknya pasang
modul memori dari slot kuning.
• Selalu pasang DIMM dengan CAS latency yang sama. Untuk hasil yang
optimal, sebaiknya gunakan modul memori dari vendor yang sama.
Untuk Daftar vendor yang memenuhi kualifikasi terbaru, kunjungi
situs Web ASUS (www.asus.com).
• Bila memasang memori dengan kapasitas sebesar 4GB atau lebih,
sistem operasi Windows
®
32-bit mungkin hanya akan mengenalinya
kurang dari 3GB. Karena itu, sebaiknya pasang memori total kurang
dari 3GB.
• Motherboard ini tidak mendukung modul memori yang terdiri dari
chip 256 Mb.
• Karena keterbatasan chipset, motherboard ini hanya dapat mendukung
hingga 16 GB pada sistem operasi yang tercantum di bawah ini. Anda
dapat memasang DIMM hingga 4 GB pada setiap slot.
• Frekuensi pengoperasian memori default akan tergantung pada
SPD-nya. Dalam kondisi default, beberapa modul memori untuk
overclocking mungkin akan beroperasi pada frekuensi yang lebih
rendah daripada nilai yang ditandai vendor. Untuk beroperasi pada
frekuensi yang ditandai vendor atau pada frekuensi yang lebih tinggi,
lihat bagian menu 2.4 Ai Tweaker untuk penyesuaian frekuensi
memori manual.
• Modul memori mungkin memerlukan sistem pendinginan yang lebih
baik untuk berfungsi secara stabil dalam pembukaan penuh (4 DIMM)
atau pengaturan overclocking.